Kriminal Kronologi Penemuan Mayat Dalam Toren di Pondok Aren Tangsel May 28, 2024 Petugas berhasil mengevakuasi mayat tanpa identitas di dalam toren di Gang Samid Sian RT 003 RW 01, Pondok Aren, Tangerang Selatan, Banten. Mayat tersebut langsung di masukan ke dalam kantong jenazah dan dibawa menggunakan ambulans.