Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Sulsel, Barat, dan Tenggara (Sulselbarta) menyatakan sedang memantau kegiatan arisan ibu-ibu di Makassar dengan nilai diduga mencapai lebih dari satu miliar. Plt. Kabid P2Humas Kanwil DJP Sulselbarta Alimuddin Lisaw mengatakan pemilik