Sebuah rekaman video yang menampilkan Puskesmas di Desa Latowu, Kecamatan Batu Putih, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara, diduga digunakan sebagai lokasi pesta joget dan minuman keras saat malam pergantian tahun 2025–2026, ramai diperbincangkan di