Kriminal Jukir Liar Tanah Abang Ditangkap Usai Viral Minta Parkir Rp60 Ribu Ke Pengunjung April 17, 2025 Seorang juru parkir liar di area Tanah Abang, Jakarta Pusat, yang sempat viral di media sosial karena mematok tarif parkir yang sangat tinggi, yakni Rp60 ribu, akhirnya ditangkap. Pria tersebut kini sudah diamankan oleh pihak