Sebuah pesawat Boeing 727 yang lama terbengkalai dan dikabarkan pernah dimiliki oleh Pablo Escobar kini disulap menjadi penginapan Airbnb berkelas. Dengan fasilitas lengkap dan nuansa eksklusif, para tamu bisa merasakan sensasi menginap layaknya seorang miliarder.