Timnas Indonesia akan melawan Arab Saudi pada pertandingan pertama Grup B babak 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Berikut informasi lengkap mengenai jadwal laga Timnas Indonesia vs Arab Saudi. Indonesia lolos putaran keempat Kualifikasi
Sebanyak delapan pemain Timnas Indonesia yang merumput di Super League bertolak ke Jeddah, Arab Saudi, melalui Bandara Soekarno-Hatta pada Kamis (2/10) untuk mengikuti babak ke-4 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dua pemain Malut United, Yakob Sayuri
Persib berhasil meraih kemenangan pertamanya di babak penyisihan Grup G Asia Champions League Twao (ACL 2) setelah menaklukkan Bangkok United dengan skor 2-0 pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Pathum Thani, Rabu malam, 1 Oktober
Di tengah keterbatasan pasokan BBM di sejumlah SPBU, harga bahan bakar Shell resmi mengalami penyesuaian mulai 1 Oktober 2025. Salah satunya adalah jenis Shell Super yang kini dibanderol Rp12.890 per liter, naik dari Rp12.580 per
Dua asisten pelatih Timnas Indonesia, Alex Pastoor dan Denny Landzaat, diketahui berangkat lebih awal menuju Arab Saudi untuk persiapan Putaran Keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026. Hal ini terungkap dari unggahan story Instagram keduanya yang memperlihatkan
PSSI memutuskan untuk menunjuk Indra Sjafri sebagai pelatih kepala untuk Timnas Indonesia di SEA Games 2025. IS dipilih karena rekam jejaknya. SEA Games 2025 akan berlangsung di Thailand, mulai 9-20 Desember. Zainudin Amali sebagai Wakil
Pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes, tampil penuh selama 90 menit ketika Sassuolo menghadapi Udinese pada pekan kelima Serie A musim 2025/2026. Bermain di Mapei Stadium, Minggu (28/9/2025), tuan rumah I Neroverdi berhasil meraih kemenangan 3-1
Palestina resmi mendaftar ke BRICS setelah mayoritas negara di Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) termasuk negara Barat mengakui kemerdekaannya. Duta Besar Palestina untuk Rusia Abdel-Hafiz Nofal mengatakan pendaftaran itu telah resmi diajukan Otoritas Palestina (PA) baru-baru ini,
Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menetapkan 1 Ramadan 1447 Hijriah jatuh pada Rabu, 18 Februari 2026. Ketetapan ini merujuk pada Kalender Hijriah Global Tunggal (KHGT) yang baru dirilis Muhammadiyah. Keputusan tersebut merupakan hasil peninjauan ulang Majelis
Komite Disiplin FIFA resmi memberikan hukuman kepada Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) beserta tujuh pemain naturalisasi timnas Malaysia karena melanggar Pasal 22 Kode Disiplin FIFA (FDC) terkait dugaan pemalsuan serta penggunaan dokumen tidak sah. Pengumuman